LABVIRAL

4 Aplikasi Transfer Uang Gratis, Praktis untuk Berbagai Keperluan

Flip salah satu aplikasi transfer uang gratis (Sumber : Flip)

Jika ingin menggunakan fitur transfer bank dan fitur lainnya, pengguna harus melakukan upgrade aplikasi ke full service.

4. OVO

OVO merupakan aplikasi yang bisa digunakan untuk transfer uang ke bank atau ke sesama OVO. Aplikasi ini dapat digunakan untuk mentransfer apabila sudah mengupgrade ke OVO Premier.

Caranya, dengan verifikasi kartu identitas seperti KTP maupun SIM dan foto selfie. Setelah itu pengguna sudah dapat menikmati fitur transfer tersebut. Tidak ada biaya admin untuk transfer ke sesama OVO. 

Memakai OVO juga mempermudah kita untuk bayar berbagai jenis tagihan seperti BPJS Kesehatan, PDAM, PLN, dan lain sebagainya. 

Itulah rekomendasi 4 aplikasi yang mempermudah kita transfer uang secara gratis tanpa biaya admin. Silahkan dicoba. 

Baca Juga: Bingung Bikin Kartu Prakerja? Ikuti Langkah-langkah Berikut Ini

Editor : Dian Eko Prasetio

Tags :
BERITA TERKAIT