LABVIRAL

Tokopedia Naikkan Biaya Layanan Bebas Ongkir, Begini Simulasi Hitungannya

Ilustrasi biaya ongkir Tokopedia (FOTO: tokopedia.net)

Cara mengaktifkan bebas ongkir Tokopedia

1. Masuk ke halaman Tokopedia Seller.
2. Klik "Iklan & Promosi" lalu pilih "Promosi" dan klik "bebas ongkir".
3. Pelajari syarat aktivasi dengan beri "centang hijau'.
4. Klik opsi "aktifkan bebas ongkir'.
5. Selesai.

Setelah fitur bebas ongkir aktif di tokomu, maka kamu dapat melihat jumlah pesanan dan jumlah pendapatan dari fitur bebas ongkir pada halaman bebas ongkir.

Keuntungan bebas ongkir

Bebas Ongkir merupakan salah satu upaya Tokopedia dalam memberikan pilihan bagi para penjual, termasuk UMKM.

Keuntungan program ini dapat meningkatkan produktivitas penjualan dengan menawarkan promosi berupa potongan biaya pengiriman kepada pembeli.

Berdasarkan data Tokopedia pada 2020, promo bebas ongkir membuat produk mudah dicari dan memperluas jangkauan pembeli hingga luar pulau.***

Editor : Dian Eko Prasetio

Tags :
BERITA TERKAIT
BERITA TERKINI