Ada juga stiker pada bagian decal berkelir hitam yang dapat menambah kesan sporty pada motor tersebut. Vespa S 125 dibanderol dengan harga Rp42.000.000,- .
Baca Juga: Motor Listrik Molindo DX11 Dengan Desain Mirip Vespa, Ngabers Cek Kuy!!
Vespa LX 125 i-get
Vespa LX 125 adalah model yang paling rendah dari skuter brand Italia itu, di Indonesia. Harga dari search Vespa LX 125 i-get ini dibanderol dengan harga Rp40.500.000.
meskipun merupakan tipe paling rendah, Vespa tetap dibekali beberapa fitur canggih seperti:
- Anti-theft Immobiliser
- Rear Mirror in Chrome
- lampu depan LED
- LED DRL
- USB Port
- Flat Footrest
- Lateral dan heat cover di knalpot
- Mesin yang memiliki kapasitas 124,5 cc pada Vespa LX 125 i-get itu dapat menghasilkan tenaga 7.6 kW pada 7.600 rpm dan torsi 10,2 Nm pada 6.000 rpm.
Nah, itu dia 6 jenis vespa yang cukup populer beserta spesifikasi dan juga harganya. Jadi bagaimana jenis apa yang kira-kira kamu suka? Semoga bermanfaat.(**)
Editor : Yusuf Tirtayasa