LABVIRAL

Lirik Single Terbaru NOAH – Mendekati Lugu ang Masuk ke dalam Album “Keterkaitan Keterikatan”

Noah (Sumber : Instagram/@noah_site)

Mendapati sepi
Merasakan perih
Dan ketika senja
Menutup paginya
Dia cerita sendu
Mendekati lugu

Dia memandang cinta
Lebih dari segalanya
Bertahan pada rasa
Yang memberinya luka

Baca Juga: Lirik Lagu 'Dan' Besutan Sheila on 7, BerkisahTentang Percintaan yang Bikin Galau

Dia menjaga cinta
Lebih dari hatinya
Dan kesedihan dunia
Mewarnai hidupnya

Editor : Rozi Kurnia

Tags :
BERITA TERKAIT