LABVIRAL

10 Ucapan Hari Kenaikan Isa Almasih, Kenaikan Yesus Kristus 2023

Selamat Hari Kenaikan Isa Almasih (Sumber : freepik)

5. Selamat memperingati Hari Kenaikan Isa Almasih atau hari Kenaikan Yesus Kristus. Di hari ini, hal pertama yang akan kita lakukan tentu mengucapkan terima kasih atas semuanya. Kita pergi ke gereja dan berdoa serta bersyukur dengan khusyuk di sana.

6. Hari Kenaikan-Nya adalah hari yang akan membuat kita paham bahwa Dia memang selalu ada. Dia juga orang yang melihat segalaNya, yang kita lakukan di dunia. Mari bersumpah bahwa di hari ini kita tak akan melakukan sesuatu hal yang bertentangan dengan kehendak-Nya. Selamat Hari Kenaikan Isa Almasih atau hari kebangkitan Yesus Kristus.

Baca Juga: Twibbon Hari Perawat Internasional 12 Mei 2023, Beri Semangat untuk Para Perawat

7. Mari kita mengenang momen penting dalam sejarah kekristenan ini.

8. Dalam Kenaikan Isa Almasih, kita diingatkan akan janji keselamatan yang diberikan oleh Yesus Kristus.

9. Di saat kita merayakan Kenaikan Isa Almasih, mari kita mempertebal iman kita kepada Allah.

10. Pada hari yang suci ini, mari kita memohon ampun dan belas kasihan dari Allah.

Editor : Yusuf Tirtayasa

Tags :
BERITA TERKAIT