West Ham (4-2-3-1): Fabianski; Coufal, Ogbonna, Aguerd, Cresswell, Soucek, Rice; Bowen, Paqueta, Benrahma; Antonio.
Pelatih: David Moyes.
Head to head
Man City menang: 51
Imbang: 17
West Ham menang: 28
5 Pertemuan Terakhir Man City vs West Ham
07-08-2022 West Ham 0-2 Man City
15-05-2022 West Ham 2-2 Man City
28-11-2021 Man City 2-1 West Ham
27-10-2021 West Ham 0-0 Man City
27-02-2021 Man City 2-1 West Ham
5 Pertandingan Terakhir Man City
30-04-2023 Fulham 1-2 Man City
26-04-2023 Man City 4-1 Arsenal
22-04-2023 Man City 3-0 Shefield United
19-04-2023 Bayern 1-1 Man City
15-04-2023 Man City 3-1 Leicester
5 Pertandingan Terakhir West Ham
29-04-2023 Crystal Palace 4-3 West Ham
26-04-2023 West Ham 1-2 Liverpool
23-04-2023 Bournemouth 0-4 West Ham
20-04-2023 West Ham 4-1 Gent
16-04-2023 West Ham 2-2 Arsenal
Baca Juga: 7 Meme Kocak Hasil Arsenal vs Chelsea, Waktunya Hilang Tak Berkabar
Statistik
- Man City kembali tampil di Stadion Etihad dengan kesempatan lain untuk melengserkan Arsenal dari puncak klasemen Liga Inggris melawan West Ham.
- Man City mengakhiri pertandingan ketat melawan Fulham dengan kemenangan 2-1, sedangkan West Ham kalah 3-4 dalam thriller tujuh gol melawan Crystal Palace.
- Man City menang 11 kali dan tak terkalahkan dalam 14 laga terakhirnya melawan West Ham di Liga Inggris.
- Man City selalu mencetak minimal 2 gol dalam 15 dari 18 laga terakhirnya melawan West Ham di semua kompetisi.
Editor : Dian Eko Prasetio