Karbon monoksida adalah gas beracun yang dihasilkan oleh pembakaran rokok. Gas ini mengikat erat pada hemoglobin dalam darah, mengurangi kapasitas darah untuk mengangkut oksigen. Akibatnya, organ-organ tubuh tidak mendapatkan oksigen yang cukup, dan ini dapat menyebabkan berbagai masalah kesehatan serius.
4. Hidrogen Sianida
Ilustrasi zat hidrogen sianida. (freepik.com)
Kandungan lainnya yang ada di dalam rokok adalah hidrogen sianida. Zat tersebut biasanya terdapat dalam industri tekstil, plastik, kertas, dan sering dipakai sebagai bahan pembuat asap pembasmi hama. Hidrogen sianida berbahaya bagi tubuh karena bisa merusak otak, jantung, pembuluh darah, dan paru-paru.
5. Benzena
Ilustrasi rokok. (freepik.com)
Zat berikutnya adalah Benzena. Zat ini merupakan residu dari pembakaran rokok. Jika seseoran terpapar benzena dalam jangka panjang, maka akan bisa sebabkan penurunan jumlah sel darah merah dan merukan sumsum tulang.
6. Formaldehida
Ilustrasi seseorang merokok. (Freepik.com/wirestock)
Zat lainnya yang terkadung di dalam rokok adalah formaldehida. Jenis zat ini merupakan residu dari pembakaran rokok. Dalam jangka pendek, formaldehida mengakibatkan iritasi pada mata, hidung, dan tenggorokan. Sedangkan, dalam jangka panjang, zat ini bisa meningkatkan risiko kanker nasofaring.
Baca Juga: Kaum Dompet Tipis Merapat! Berikut Jenis Harga Rokok Murah Untuk Kamu di Akhir Bulan
Baca Juga: Mobil Bau Rokok, 5 Bahan Alami Ini Ampuh Hilangkan Bau Asap Rokok di Kabin Mobil
7. Arsenik
Ilustrasi seorang pria sedang merokok. (Freepik.com/ArthurHidden)
Editor : Efendi AW