Baca Juga: King Nassar Masuk Rumah Sakit, Igun: Dia Sesak Napas Hingga Sulit Bicara
Baca Juga: Biar Makin Glowing, Begini Cara Membiarkan Kulit Bernapas
3. Latihan Pernapasan
Ilustrasi seorang wanita sedang yoga. (Freepik.com/pressfoto)
Cara lainnya yang bisa dilakukan sebagai pengobatan mengi secara alami adalah lakukan latihan pernapasan. Dengan melakukan pernapasan, tparau-paru akan terasa kuat. Selain itu, risiko mengi pun bisa dikurangi.
lakukan pernapasan melalui hidung selama 2-4 detik. Kemudian, kerucutkan bibir dan ebuskan napas melalui mulut setidaknya 2 kali lebih lama sekitar 4-8 detik. Lanjutkam latihan tersebut sampai napas terasa lebih lega.
Itulah beberapa cara mengobati mengi secara alami yang bisa dicoba dari rumah. Hal tersebut untuk menjaga kondisi kesehatan tubuh kita sehari-hari.***
Editor : Efendi AW