Ada kemungkinan jika penanganan terhadap situasi tersebut justru tidak membutuhkan obat-obatan.
Baca Juga: Aturan Membawa Kucing di Pesawat dari Maskapai Garuda Indonesia
Beberapa cara yang bisa dilakukan antara lain :
- Suplemen kucing penenang, Purina Calming Care
- Makanan dari Royal Canin
- Catnip favorit kucing kamu
Sangat disarankan untuk tetap berkonsultasi dengan dokter hewan untuk meminta masukan sebelum kamu mengadakan perjalanan mudik dengan kucing peliharaanmu.***
Editor : Rozi Kurnia