Baca Juga: Sebelum Beli Motor Bekas, Ini 7 Tips Penting yang Wajib Kamu Tahu
Keaslian dokumen
Proses inspeksi kendaraan memang bukan hanya tentang keadaan kendaraan saja, melainkan dengan keaslian dokumen. Membeli kendaraan melalui showroom yang telah melakukan tahap inspeksi dengan benar, maka kamu tidak perlu takut akan keaslian dokumen kendaraan tersebut.
Nah, itu dia keuntungan yang bisa kamu dapatkan, jika kamu membeli mobil bekas melalui showroom dengan proses inspeksi yang ketat, benar dan tetap. Untuk itu, saat ingin membeli mobil bekas di showroom, pastikan showroom tersebut memiliki proses inspeksi yang tepat dan benar. Semoga bermanfaat.
Editor : Bonifasius Sedu Beribe