LABVIRAL

Oli MPX 1 Digunakan untuk Motor Apa Saja Sih, Bagaimana Anjurannya?

Oli MPX 1 untuk sepeda motor manual transmision dengan kopling basah (Sumber : blanja.com)

Agar motor Honda dengan mesin manual transmission tetap bagus dan nyaman dikendarai, penggantian oli mesinnya harus dilakukan secara rutin. Untuk penggantian oli mesin MPX 1 dianjurkan untuk dilakukan setiap dua bulan sekali atau saat motor telah menempuh jarak 2000 kilometer atau maksimal dengan jarak 4000 kilometer.***

 

Editor : Hadi Mulyono

Tags :
BERITA TERKAIT