Lunox merupakan hero tipe mage yang memiliki dua ultimate yang dapat menyerang dan menghindari serangan Gloo.
Ultimate pertama dapat digunakan untuk menghindari serangan Gloo. Ultimate kedua dapat digunakan untuk menyerang Gloo dengan burst demage.
Nah itu dia 5 hero yang dapat menjadi counter Gloo. Jika kamu kesulitan menggunakan 5 hero tersebut, sebaiknya Gloo di-banned saat draft pick mode rangked epic ke atas.
Editor : Arief Munandar