Terdapat sembilan peringkat mulai dari Budding Soldier hingga Glorious Fighter.
Beberapa peringkat memberi pemain titel untuk menaikkan statistik damage dan kekuatan skill.
Baca Juga: Metria, RPG epik terbaru sudah bisa dilakukan Pra Registrasi untuk Android dan iOS
Baca Juga: 7 Perbedaan Genre Game WRPG dan JRPG yang Jarang Gamer Tahu
5. Misi Mingguan
Mode pelatihan dalam Undawn punya tiga misi mingguan.
Misi-misi ini melibatkan sesi latihan (main mode pelatihan 5x), memenangkan pertempuran 5x, dan memenangkan pertempuran sebanyak 15x.
Selain itu, terdapat pula misi harian. Tiap kali Anda memenangkan satu pertandingan di mode ini, ada hadiah silver.
Baca Juga: 3 Fakta yang Harus Kamu Tahu dari Pengelompokan Usia di Game Fortnite
Mode pelatihan bukan hanya sekadar ajang PvP, tetapi juga jadi cara terbaik untuk mengumpulkan poin pertempuran Undawn.
Editor : Efendi AW