LABVIRAL

Tips Menyembunyikan Aplikasi di HP OPPO untuk Menjaga Privasi Tanpa Aplikasi Tambahan

Ilustrasi pengguna HP Oppo (Sumber : oppo.com)

Mengembalikan aplikasi agar tidak tersembunyi

Jika sudah ingin mengembalikan aplikasi agar tidak tersembunyi bisa dilakukan dengan cara berikut ini:

- Buka menu "Settings/Pengaturan" > Password & Biometrics Pilih opsi "Privacy Password" > "Hide Apps"

- Pada tab "Hidden Apps", nonaktifkan toggle pada aplikasi yang ingin dikembalikan

- Tekan tombol "Back/Kembali" untuk menyimpan pengaturan.

- Aplikasi yang sebelumnya disembunyikan dapat kembali diakses melalui menu Home Screen

 

Editor : Hadi Mulyono

Tags :
BERITA TERKAIT
BERITA TERKINI