Rekomendasi game bola terakhir adalah Score! Match – PvP Soccer. Game bola ini menawarkan pertandingan satu lawan satu yang serba cepat dan real-time melawan para pemain dari seluruh dunia.
Game ini juga menawarkan grafik tiga dimensi (3D) serta ratusan animasi yang unik. Kalian akan mendapatkan banyak pemain baru yang berguna untuk mengembangkan tim. Game ini dikembangkan oleh First Touch Game sama seperti Dream League Soccer 2023 dan telah diunduh lebih dari 10 juta kali.***
Editor : Hadi Mulyono