Spesifikasi dan Harga Iphone 14
Seperti yang diketahui setiap handphone memiliki performanya masing-masing, nah bagi kalian yang penasaran apa saja sih spesifikasi Iphone 14 ini, tenang Tim Labviral sudah merangkum semuanya untuk kalian kok, penasaran apa saja spesifikasi dan harga Iphone 14 di bulan Mei 2023 ini. Yuk simak dibawah ini:
Baca Juga: Christian Sugiono Selingkuh?
- Spesifikasi Iphone 14:
- Warna: midnight, purple, starlight, red, dan blue
- Berat: 172 gram
- Kapasitas: 128 GB, 256 GB, 512 GB
- Ukuran layar: 6.1 inch, OLED, 2532 x 1170 pixel at 460 ppi
- Layar: Super retina XDR display Tahan cipratan, air dengan kedalaman maksimum 6 meter hingga selama 30 menit, dan tahan debu
- Camera: 12MP (kamera utama), 12 MP ultra wide, 12 MP TrueDepth
- Camera Video recording: 4K video recording at 24 fps, 25 fps, 30 fps, or 60 fps; 1080p HD video recording at 25 fps, 30 fps, or 60 fps; 720p HD video recording at 30 fps
- Chip: A15 Bionic
- Sistem operasi: iOS 16
- Keselamatan: Darurat SOS, deteksi tabrakan Kartu
- SIM: SIM ganda (nano-SIM dan eSIM)
- Harga Iphone 14 terbaru di Bulan Mei 2023
Iphone 14 (128 GB) dibanderol Rp 13.999.000
Iphone 14 (256 GB) dibanderol Rp 16.999.000
Iphone 14 (512 GB) dibanderol Rp 20.999.000
Editor : Rozi Kurnia