LABVIRAL

Lirik Lagu Drop It Low Cocok Untuk Para Pejuang Cinta Yang Selalu Optimis Dalam Hubungan

S.O.S (Sumber : Instagram Kaskus 911 @kaskus911)

LABVIRAL.COM - Grup vokal wanita asal Indonesia S.O.S merilis sebuah lagu berjudul Drop It Low pada tahun 2013 sebagai single yang menghadirkan special guest yang bernama Hanhae. Dengan genre pop, lagu Drop IT Low milik S.O.S ternyata sudah tersedia di MelOn dan iTunes lho!

Lirik lagu Drop It Low ini menceritakan tentang seorang wanita yang kecewa dengan kekasihnya karena telah menduakannya. Padahal ia sangat ingin menjadi ratu dan pujaan hati sang kekasihnya itu, ia merasa kalau tidak ada yang bisa menghalangi hubungan mereka.

Baca Juga: Patah Hati? Lirik Lagu Apa Salahku Cocok Untuk Kamu yang Baru Aja Ditinggal Kekasih

Ini dia lirik lagu Drop It Low milik S.O.S:

Here We Go (Mary)

Tak bisa bisakah kau acuhkan diriku (A.G)

Biar biarkan aku menjadi ratu (A.G)

Drop it low, low, low, low, low, low (Mary)

Tell me, tell me, tell me, boy (Mary)

Give it to me badboy (Mary)

Editor : Rozi Kurnia

Tags :
BERITA TERKAIT