LABVIRAL

Terkuak! Aliran Ponpes Al Zaytun yang Tuai Kontroversi karena Sholat Id

Ponpes Al Zaytun. (Sumber : Instagram.com/@kepanitiaanalzaytun)

LABVIRAL.COM - Ponpes Al Zaytun yang berada di Indramayu, Jawa Barat belakangan menjadi pusat perhatian publik.

Penyebabnya karena sholat Id yang diselenggarakan di pondok pesantren tersebut dianggap tak wajar, salah satunya karena menggabungkan jamaah laki-laki dan perempuan dalam satu baris.

Setelah foto-foto sholat Idul Fitri beredar luas hingga menjadi viral di media sosial, tidak sedikit warganet yang mempertanyakan aliran Islam apa yang dianut Ponpes Al Zaytun.

Baca Juga: Sinopsis Film Hati Suhita, Kisah Pedih Perjodohan di Pondok Pesantren

Maka dari itu, berikut Labviral.com berikan penjelasannya sebagaimana dirangkum dari situs resmi lembaga pendidikan Islam tersebut.

Ponpes Al Zaytun aliran apa?

Sholat Id di Ponpes Al Zaytun.Sholat Id di Ponpes Al Zaytun.

Pondok pesantren yang beralamat lengkap di Blok Sandrem, Desa Mekarjaya, Kecamatan Gantar, Kabupaten Indramayu, Jawa Barat ini menganut sistem pendidikan Islam terpadu.

Model yang demikian diharapkan mampu mengarahkan peserta didik mengikuti suatu skema pendidikan yang disebut dengan one pipe education system.

Baca Juga: Niat Sholat Idul Fitri Lengkap dengan Hukum dan Tata Caranya

Terpadu dalam hal ini ialah mengkombinasikan kereligiusan, science technology, agriculture, sports, arts, culture dan information technology.

Editor : Hadi Mulyono

Tags :
BERITA TERKAIT
BERITA TERKINI