LABVIRAL

5 Rekomendasi Aplikasi VPN, Benarkah Bikin Internet Ngebut?

Ilustrasi VPN (Sumber : kaspersky.dk)

LABVIRAL.COM - Virtual Private Network (VPN) adalah sebuah teknologi yang membuat pengguna internet dapat mengakses internet secara aman dan privat melalui jaringan terenkripsi.

Pengguna internet juga dapat mengirim dan menerima data melalui koneksi internet yang terenkripsi dengan VPN. Sehingga, informasi yang dikirim tidak dapat diakses oleh pihak yang berwenang.

Menggunakan VPN juga memungkinkan para pengguna internet memperoleh akses ke situs web yang dibatasi atau diblokir oleh pihak berwenang di wilayah tertentu. 

Dengan VPN alamat IP asli pengguna internet juga dapat disembunyikan sehingga privasi pengguna internet dapat terlindungi.

Baca Juga: 5 Cara Mudah Mempercepat Koneksi Internet di HP Android, Nggak Pakai Install Aplikasi Lho!

Istimewanya lagi, pengguna internet yang menggunakan VPN juga dapat meningkatkan kinerja internet mereka dengan cara mengatasi pembatasan atau perlambatan pada lalu lintas tertentu.

Tapi, hal ini tidak akan bekerja pada internet yang dari awal memang sudah lambat.

Berikut beberapa aplikasi VPN gratis yang labviral.com rekomendasikan:

1. Betternet VPN

Aplikasi VPN ini bisa menyembunyikan alamat IP dan trafik internet serta memproteksi WiFi publik. Pengguna juga dapat menggunakan fitur incognito browsing untuk berselancar secara anonim.

2. Windscribe VPN

Aplikasi VPN ini memiliki fitur yang sangat aman dengan penawaran yang sepenuhnya gratis. Pengguna akan mendapat kelonggaran data, perlindungan privasi, akses ke sejumlah besar server, dan tanpa batas kecepatan.

Editor : Hadi Mulyono

Tags :
BERITA TERKAIT
BERITA TERKINI