LABVIRAL

Jenis Cairan Pembersih Hidung yang Aman dan Cara Penggunaannya

Cairan pembersih hidung (Sumber : Unsplash.com)
  • Masukkan cairan pembersih hidung ke spuit atau neti pot.
  • Masukkan ujung spuit atau neti pot ke salah satu lubang hidung.
  • Miringkan kepala ke sisi berlawanan dari posisi lubang hidung yang dimasuki alat pembilas hidung. Biarkan cairan pembersih hidung masuk secara perlahan hingga semua cairan dan kotoran keluar.
  • Lakukan pada lubang hidung sebelahnya.
  • Bersihkan sisa cairan dan kotoran dengan menghembuskan napas kuat-kuat melalui hidung.

Kamu bisa menggunakan cairan pembersih hidung sebanyak 1–2 kali sehari jika hidung kamu sedang tersumbat.

Editor : Yusuf Tirtayasa

Tags :
BERITA TERKAIT