LABVIRAL

Profil Anjasmara Hobi Meditasi Namun Agama Dianutnya Dipertanyakan

Anjasmara (Sumber : YouTube/Melaney Ricardo)

Bahkan, karena perannya membintangi karakter Cecep, Anjasmara meraih penghargaan sebagai aktor terpopuler dari SCTV Award.

Berikut Sinetron-sinetron yang dibintangi Anjasmara

Cemplon (1994)
Hati Seluas Samudera (1994)
Donna Sang Penyamar (1994)
Mutiara Cinta (1996)
Senyum Bidadari (1996)
Tirai Kasih yang Terkoyak (1997)
Saat Aku Mencintaimu (1997)
Romi dan Yuli (1997)
Tersayang (1999)
Terpesona (2000)
Doa Membawa Berkah (2000)
Wah Cantiknya (2001)
Dua Kali Aku Mencintaimu (2002)
Doa dan Anugerah (2002)
Si Cecep (2003)
Cinta Tiada Akhir (2003)
Cintaku di Rumah Susun (2003)
Sulaiman (2005)
Indahnya Karunia Mu (2006)
Cinta Indah (2007)
Titipan Ilahi (2006)
UFO (2010)
Anugerah (2011)

Tidak hanya sukses jadi bintang sinetron, Anjasmara juga pernah mencicipi dan sukses di beberapa judul film, yakni Joshua, Oh, Joshua (2000), dan Koper (2006).

Menikah Dengan Dian Nitami

Dian Nitami dan AnjasmaraDian Nitami dan Anjasmara

Dalam biodata Anjasmara, dia diketahui menikah dengan Dian Nitami pada tahun 1999.

Awalnya, dalam beberapa kesempatan Dian mengakui bahwa perasaannya kepada Anjasmara berawal dari benci jadi cinta.

Kendati begitu, Anjasmara mengaku bahwa pertemua pertama dengan Dian karena mereka dipasangkan dalam satu judul sinetron menjadi sepasang kekasih di Romy dan Yuli

Baca Juga: Biodata Anya Geraldine dan Jejak Kariernya, Artis yang Cari Aspri dengan Spek Ariel Noah

Sejak saat itu, benih-benih cinta mulai tumbuh di antaranya keduanya.

Editor : Rozi Kurnia

Tags :
BERITA TERKAIT