LABVIRAL

Apa Itu Politik? Yuk Kenali Fungsi Hingga Sistemnya di Indonesia dari Masa ke Masa

Ilustrasi, gedung DPR RI

LABVIRAL.COM - Apa itu politik? Pertanyaan ini banyak dilontarkan warga Indonesia di mesin pencarian Google.

Ada tiga makna tentang politik berdasarkan Kamus Besar Bahasa Indonesia.

Pertama, politik adalah sebuah pengetahuan mengenai ketatanegaraan atau kenegaraan (seperti tentang sistem pemerintahan, dasar pemerintahan).

Baca Juga: iPhone 15 Pro Max Bakal Pakai Kamera yang Sama dengan iPhone 14 Pro Max

Kedua, politik merupakan urusan dan tindakan (kebijakan, siasat, dan sebagainya) mengenai pemerintahan negara atau terhadap negara lain.

Ketiga, politik adalah cara bertindak (dalam menghadapi atau menangani suatu masalah): kebijakan.

Bagi sebuah negara, sistem politik merupakan urat nadi yang menjadi saluran darah bagi keberlangsungan kehidupan bangsa dan negara, sehat dan sejahtera. 

Baca Juga: Apa Itu HIV? Kenali Gejala, Penyebab hingga Cara Mencegahnya

Fungsi sistem politik yang sehat dan sejahtera, tertumpu pada harapan yang besar dari bangsa dan negara untuk mengartikulasi “aliran darah” bagi tumbuh dan berkembangnya berbagai aspek kehidupan negara.

Jika rusak sistem politiknya, roda pemerintahan negara Indonesia tidak akan berjalan lancar. Sebaliknya, jika rohnya baik, roda pemerintahan pun akan berjalan dengan baik.

Editor : Arief Munandar

Tags :
BERITA TERKAIT