Artinya: "Terkhusus untuk ruhnya ... (nama orang tua) anaknya ... (nama ayahnya). Ya Allah ampunilah dia, kasihilah dia, selamatkanlah dia, dan maafkanlah dia, untuknya Al-Fatihah."
Baca Juga: Doa Setelah Membaca Surah Yasin Terlengkap, Arab, Latin hingga Keutamaannya
Demikian penjelasan mengenai hukum dan tata cara mengirim Surah Al Fatihah untuk orang tua yang masih hidup. Semoga bermanfaat ya.***
Editor : Hadi Mulyono